top of page

Keuntungan Melatih Percaya Diri Sejak Dini

Gambar penulis: Website SMLONEWebsite SMLONE

Diperbarui: 8 Feb 2023


Sejatinya orang tua selalu menginginkan yang terbaik untuk anaknya. Anak yang memiliki rasa percaya diri tinggi dan bijak adalah dambaan semua orang tua. Lalu, apakah melatih percaya diri anak sejak usia dini perlu dilakukan? Jawabannya tentu saja perlu dilakukan karena hal ini akan berdampak pada pertumbuhan si Anak.


Lantas apa aja sih keuntungan melatih percaya diri sejak usia dini?


1. Pantang menyerah Dilatihnya rasa percaya diri sejak dini tentu saja sekaligus dapat melatih mental seorang anak. Ia tidak akan mudah menyerah ketika kegagalan terus menghampiri justru ia akan terus mencoba hingga mencapai apa yang ia inginkan.


2. Berani mengambil keputusan

Tentu saja dengan memiliki rasa percaya diri seorang anak akan berani dalam mengambil keputusan serta tak ragu ragu untuk menyampaikan pendapatnya.


3. Mudah Bersosialisasi

Seorang anak yang percaya diri akan mudah berteman dengan siapa saja, Bahkan ia tak malu malu untuk mengajak berkenalan terlebih dahulu terhadap orang yang belum ia kenal.


Percaya diri dilatih sejak usia dini akan menjadi bekal untuk menghadapi tantangan di masa yang akan datang. Maka, sebagai orang tua sudah semestinya memberikan dorongan serta latihan kepada anak untuk lebih percaya diri.


Kami menyediakan program Apprentice untuk anak kelas 1 SD - 2 SD. Dapatkan Discount Up to 50% hanya untuk kelas Weekday di hari Kamis! Segera Daftarkan Anak Anda !!


Informasi Lebih lanjut Hubungi :


Comments


SMLONE LOGO Whitewash.png

SMLONE Headquarter

Jalan Timor No. 10F, Seberang Ruko Center Point Mall

Medan Timur, Kota Medan, Sumatra Utara 20232

Indonesia

Cabang 1 : Jl. Jenderal Besar A.H. Nasution Blok A8A, Harjosari II, Kec. Medan Amplas, Kota Medan, Sumatera Utara 20147.

Cabang 2 : Komplek Cemara Asri, Jl. Boulevard Timur 88U-88V, Medan Estate, Sumatera Utara 20371.

©SMLONE by PT. SMLONE INDONESIA

  • Youtube SMLONE Official
  • Instagram SMLONE Official
  • Facebook SMLONE Official
  • Customer Service SMLONE Official
  • Tiktok SMLONE Official
  • Linkedin SMLONE Official
bottom of page